Dalam Prodi Bahasa Inggris ini mempersiapkan mahasiswanya untuk menjadi tenaga pendidik yang profesional di bidangnya. Data terakhir menerangkan bahwa kini Prodi Bahasa Inggris telah mendapatkan akreditasi A pada tanggal 14 Agustus 2008 berdasarkan Keputusan BAN-PT No. 018/BAN-PT/Ak-XI/S1/VIII/2008 (http://english.umm.ac.id/home.php?c=0202040901&lang=id)
Visi prodi Bahasa Inggris UMM adalah
Menjadi prodi yang unggul dalam penyelenggaraan Pendidikan Bahasa Inggris berdasarkan nilai-nilai keprofesionalan dan ke-islaman
(Sumber : http://english.umm.ac.id/home.php?c=0202040902&lang=id)
Untuk menunjang kegiatan pembelajaran, Prodi Bahasa Inggris memiliki beberapa fasilitas, diantaranya Lab. Bahasa, Lab. Drama, Lab. Pengajaran Mikro, dsb. Selain itu untuk membantu mahasiswanya juga dalam mengembangkan ilmu nya, pengajar nya tidak hanya dari dalam negeri saja. Namun juga berasal dari luar negeri juga.
Sebagai contoh nya adalah Miss Hulkar Turdieva dari Uzbekistan, Mr Massimo, dan masih banyak lagi dosen yang berasal dari luar negeri lainnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar